Sabtu, 21 April 2012

Ideologi dan Macam-macam Ideologi


Hai teman-teman kali ini saya di kasih tugas tentang “Apa itu Ideologi dan macam-macam Ideologi”. Ideologi merupakan kata yang telah kita kenal sejak SMP atau (sekolah Menengah Pertama), melalui pelajaran pendidikan Kewarganegaraan dan sejarah.

Adapun Pengertian dan macam-macam Ideologi dari beberapa ahli yaitu

1.           Gunawan Setiardjo :
Ideologi adalah kumpulan ide atau gagasan atau aqidah 'aqliyyah (akidah yang sampai melalui proses berpikir) yang melahirkan aturan-aturan dalam kehidupan.

2.            Thomas H:
Ideologi adalah suatu cara untuk melindungi kekuasaan pemerintah agar dapat bertahan dan mengatur rakyatnya.

3.            Karl Marx:
Ideologi merupakan alat untuk mencapai kesetaraan dan kesejahteraan bersama dalam masyarakat. Adapun ideologi lahir dari sistem masyarakat yang terbagi menjadi 2 yaitu, kelas atas (  pemilik modal) dan kelas bawah (pekerja)Sampai saat ini ideologi memang lebih banyak digunakan dalam hal politik,masyarakat, dan sistem pemerintahan.

Selain itu juga menurut asal katanya ideologi berasal dari kata idea (ide, gagasan) dan ology  (ilmu). Jadi ideologi menurut etimologis berarti ide atau gagasan yang mendasari suatu ilmu. Memang apabila dikaitkan dikaitkan dengan asal kataideologi pengertian itu sudah sedikit jauh melebar dari arti ideologi sebagai suatu ilmu yang mendasar menjadi berbau politik, masyarakat, dan sistem pemerintahan.Jadi ideologi saat ini berarti ide-ide atau gagasan yang menjadi akar atau pondasisuatu kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat luas di berbagai bidang kehidupan. Bisadiartikan juga ideologi sebagai arah dasar suatu sistem atau aturan yang ada atau berlaku.
Adapun Bentuk dan Macam-Macam Ideologi menurut bentuknya ideologi dibedakan menjadi 2 yaitu:

1.             Ideologi tertutup
Ideologi ini mengacu paada ideologi yang memonopoli kekuasaan,tidak mentolerir keyakinan-keyakinan yang bertentangan dengan ideologi tersebut. Cirri-ciriideologi tertutup adalah tidak bias dirubah dan tidak mengikuti perkembangan zaman yangterus berkembang dari waktu ke waktu.

2.             Ideologi terbuka
Ideologi ini menganut komitmen terhadap kebebasan, toleransi dan pengakuan terhadap kemajemukan dalam masyarakat. Jadi ideologi ini selalu mengikutikemajuan zaman dan dapat menerima ideologi-ideologi lainnya, sehingga ideologi ini dapat berdampingan dengan ideologi-ideologi lain ditengah masyarakat. Ideologi juga mempunyai berbagai jenis yaitu :
1.             Liberalism (kebebasan)
2.             Kapitalisme (dimiliki dan dikembangkan)
3.             Kolonialisme ( penguasaan)
4.             Nasionalisme
5.             Sosialisme (masyarakat)
6.             Marxisme (kesetaraan)
7.             Fasisme dan Nazisme
8.             Feminism ( persamaan derajat perempuan)
9.             Ekologisme (industrialisasi)


www.wikipedia.org

Tidak ada komentar:

Posting Komentar